Mulanya bahan plat memangjang dengan lebar kira 3 cm dan tebal 1-2 milimeter dipotong sesuai perkiraan keliling pisau yang ingin dibuat. bahan pisau ini menggunakan bahan dengan carbon tinggi sehingga akan tajam saat memotong bahan eva maupun sole.
Untuk memudahkan membentuk sesuai bentuk sandal yang diinginkan maka bentuk pisau ini harus dibuat polanya dulu diatas kertas ( bisa digambar manual pakai tangan maupun bisa gunakan komputer ) untuk gambar manual bisa langsung mengemal ( menjiplak sandal yang sudah ada kemudian dimodifikasi sesuai bentuk yang kita inginkan ) dan apabila ingin mengunakan komputer maka sandal di scaner dulu dan digambar bisa gunakan corel draw atau auto cad. ( untuk urusan gambar ini bisa minta bantuan ahli gambar, biasanya di rental komputer menyediakan ).
Agar langsung paham mengenaik gambaran dari pisau khusus potong sandal ini dapat melihat gambar di bawah ini, tampak digambar pisau ditumpuk sesuai ukuran sandal.
pisau khusus untuk memotong sandal |
Buat pembaca yang ingin berdagang sandal baik partai maupun eceran dapat langsung kulakan sandal dengan klik www.barutino.com
Dimana pisau pond ini dapat dibeli ? mohon infonya.
BalasHapuskalau ingin buat pisau sandal ini bisa hubungi kami, nanti bisa kami bantu
BalasHapusMas basri prasetyo, adakah CP yang bisa dihubungi?
BalasHapussilahkan hubungi admin www.barutino.com
BalasHapusharganya berapa kalo mau pesan pisaunya dengan desain tertentu??
BalasHapusemailkan di keranjank@yahoo.com yaa
terima kasih
harga pisau desain sendiri bisa hubungi admin website www.barutino.com
BalasHapusBisa langsung datang ke alamatnya langsung nggak mas?
BalasHapusAlamatnya bener ini kan?
Barutino flip flops
Semolowaru Indah I Blok F22
Sukolilo Surabaya Indonesia
Boleh bos, silahkan datang langsung
Hapus